Visi
RELIGIUS, CERDAS, PRODUKTIF, KOMPETITIF DAN PEDULI LINGKUNGAN
Misi
- Mengembangkan ilmu pengetahuan berdasarkan iman dan taqwa kepada Tuhan Yang MahaEsa
- Meningkatkan prestasi akademik dan mengoptimalkan penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi serta pengembangan diri melalui kegiatan kurikuler kepada peserta didik.
- Menananmkan sikap ulet dan gigih dalam berkompetisi dan beradaptasi dengan lingkungan
- Mengembangkan sikap kreatif dan sportif dibidang olah raga, seni budaya,religi,dan organisasi yang dapat menunjang pengembangan bakat dan kecerdasan.
- Menciptakan cultural sekolah yang berwawasan lingkungan harmonis, sejuk dan menyenangkan.
- Memberdayakan seluruh komponen sekolah dan mengoptimalkan sumberdaya sekolah dalam mengembangkan potensi peserta didiksecara optimal
- Mewujudkan Pendidikan Berbasis Keunggulan Lokaldan Global yang relevan dengan kebutuhan masyarakat.